BGN Inspeksi Dapur MBG di Sragen yang Dekat Peternakan Babi

BADAN Gizi Nasional (BGN) melakukan inspeksi langsung ke lokasi Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) di Dukuh Kedungbanteng, Desa Banaran, Kecamatan Sambungmacan, Kabupaten Sragen, Jawa Tengah, pada Rabu, 7 Januari 2026.…