Berita Terkini, Berita Hari Ini Indonesia dan Dunia | tempo.co
Asas jurnalisme kami bukan jurnalisme yang memihak satu golongan. Kami percaya kebajikan, juga ketidakbajikan, tidak menjadi monopoli satu pihak. Kami percaya tugas pers bukan menyebarkan prasangka, justru melenyapkannya, bukan membenihkan…
Mendikdasmen: Regulasi soal Kekerasan di Sekolah Perlu Disempurnakan
MENTERI Pendidikan Dasar dan Menengah Abdul Mu’ti menyatakan pemerintah tengah menyiapkan penyempurnaan aturan terkait pencegahan kekerasan di lingkungan sekolah. Ia menilai regulasi yang ada selama ini masih perlu disempurnakan agar…
BGN Bilang Keterlambatan Pembayaran Gaji Petugas MBG Karena Kesalahan Administratif
BADAN Gizi Nasional (BGN) menyampaikan klarifikasi terkait keluhan masyarakat mengenai keterlambatan pembayaran gaji petugas program makan bergizi gratis (MBG). BGN mengatakan isu yang muncul bukan disebabkan oleh tidak adanya ketersediaan…
Kritik TII terhadap Badan Aspirasi Masyarakat DPR
THE INDONESIAN Institute Center (TII) –lembaga nonpemerintah yang konsen meneliti kebijakan publik– menilai keberadaan Badan Aspirasi Masyarakat (BAM) Dewan Perwakilan Rakyat belum mampu menjadi solusi untuk memperkuat partisipasi publik yang…
Surya Paloh Puji Kinerja Kader NasDem Usai Perolehan Kursi DPR Meningkat di Tiap Pemilu
KETUA Umum Partai NasDem Surya Paloh memuji kinerja para kadernya usai perolehan kursi partai itu di DPR terus meningkat dalam tiga kali berkontestasi di setiap pemilihan umum atau pemilu. Surya…
Berita Terkini, Berita Hari Ini Indonesia dan Dunia | tempo.co
Perspektif yang tajam dan ajek dari para ahli di banyak bidang. Edisi Pekan Ini Mau Gacor Malah Bocor Mau Gacor Malah Bocor Mengungkap yang tersembunyi dengan perspektif, argumen, dan data…
Berita Terkini, Berita Hari Ini Indonesia dan Dunia | tempo.co
Perspektif yang tajam dan ajek dari para ahli di banyak bidang. Edisi Pekan Ini Mau Gacor Malah Bocor Mau Gacor Malah Bocor Mengungkap yang tersembunyi dengan perspektif, argumen, dan data…
TII: Keterlambatan Gaji SPPI Merupakan Kegagalan Tata Kelola Sistemik MBG
Transparency International Indonesia (TII) mengatakan keterlambatan pembayaran gaji kepala satuan pelayanan pemenuhan gizi (SPPG) atau dapur makan bergizi gratis (MBG) tidak berdiri sendiri. Keterlambatan tersebut menandakan adanya kegagalan tata kelola…
Dema PTKIN: Penetapan Tersangka Roy Suryo Bukti Hukum Tak Pandang Bulu
Jakarta – Dewan Eksekutif Mahasiswa Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri (Dema PTKIN) seluruh Indonesia menanggapi tentang penetapan tersangka Roy Suryo dkk dalam kasus tudingan ijazah palsu. Dema PTKIN menilai penetapan…
KPK Tepis Kabar Geledah Mobil Dinas Plt Gubernur Riau
Jakarta – KPK menepis kabar telah menggeledah mobil dinas Plt Gubernur Riau SF Hariyanto. KPK mengatakan penyidiknya melakukan penggeledahan di kantor Gubernur Riau. “Tidak ada secara spesifik penggeledahan terhadap kendaraan…














