Suhu tinggi “panggang” sebagian besar wilayah Iran

Suhu tinggi “panggang” sebagian besar wilayah Iran

  • Rabu, 23 Juli 2025 17:28 WIB
  • waktu baca 1 menit
Suhu tinggi
Orang-orang menikmati es krim di jalanan Teheran, Iran, 22 Juli 2025. Suhu tinggi yang tak henti-hentinya telah memicu kekurangan air dan listrik di sebagian besar wilayah Iran, dengan beberapa kota mengeluarkan peringatan cuaca level kuning, menurut media Iran pada hari Senin. (ANTARA/Xinhua)

Teheran (ANTARA) –

Suhu tinggi yang tak kunjung reda memicu kelangkaan air dan listrik di sebagian besar wilayah Iran dengan beberapa kota mengeluarkan peringatan cuaca level kuning, demikian dilaporkan media Iran, Senin (21/7)

Orang-orang menikmati es krim di jalanan Teheran, Iran, 22 Juli 2025. Suhu tinggi yang tak henti-hentinya telah memicu kekurangan air dan listrik di sebagian besar wilayah Iran dengan beberapa kota mengeluarkan peringatan cuaca level kuning, menurut media Iran, Senin. (ANTARA/Xinhua)

Pewarta: Xinhua
Editor: Indra Arief Pribadi
Copyright © ANTARA 2025

Dilarang keras mengambil konten, melakukan crawling atau pengindeksan otomatis untuk AI di situs web ini tanpa izin tertulis dari Kantor Berita ANTARA.

Komentar

Komentar menjadi tanggung-jawab Anda sesuai UU ITE.

Berita Terkait

Rekomendasi lain

  • Related Posts

    Kronologi Truk Boks Pecah Ban hingga Terguling di Tol Wiyoto Wiyono

    Jakarta – Truk boks engkel mengalami kecelakaan tunggal hingga terguling di Tol Wiyoto Wiyono tepatnya di KM 18+800 arah Priok. Kecelakaan ini terjadi akibat truk tersebut mengalami pecah ban. Kasat…

    Lepas Kendali, Truk Molen Tabrak Pembatas Jalan di Jl Yos Sudarso Jakut

    Jakarta – Satu unit truk molen menabrak pembatas jalan di Jl Yos Sudarso, Jakarta Utara, pagi ini. Truk molen tersebut menabrak pembatas jalan karena lepas kendali. “Sebuah truk molen mengalami…

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *