Kebakaran ruko samping Atrium, Gulkarmat Jakpus kerahkan 15 unit

Kebakaran ruko samping Atrium, Gulkarmat Jakpus kerahkan 15 unit

  • Rabu, 12 Februari 2025 23:52 WIB
Kebakaran ruko samping Atrium, Gulkarmat Jakpus kerahkan 15 unit
Mobil pemadam kebakaran yang dikerahkan untuk mengatasi kebakaran di ruko samping Plaza Atrium, Jakarta, Rabu (12/5/2025). ANTARA/Muzdaffar Fauzan

petugas sudah melokalisir kebakaran yang terjadi di dua ruko

Jakarta (ANTARA) – Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Gulkarmat) Jakarta Pusat mengerahkan 15 unit mobil pemadam untuk mengatasi kebakaran yang terjadi di ruko samping Plaza Atrium, Jakarta. Rabu malam.

Menurut data yang tertera di papan informasi penanggulangan, pihak Gulkarmat mengerahkan 15 unit mobil pemadam dan 70 personel untuk mengatasi kebakaran bangunan usaha tersebut.

Informasi yang tertera, petugas sudah melokalisir kebakaran yang terjadi di dua ruko, masing-masing lantai 2 dan 3, serta saat ini sudah masuk dalam tahap pendinginan pada pukul 22.35 WIB.

Kebakaran tersebut tidak menelan korban jiwa.

Baca juga: Kepolisian masih selidiki kebakaran gedung Kementerian ATR/BPN

Baca juga: Pegawai Dinas Gulkarmat DKI belum ideal karena keterbatasan anggaran

Baca juga: BPBD DKI ungkap tantangan dalam atasi meningkatnya kasus kebakaran

Pewarta: Ahmad Muzdaffar Fauzan
Editor: Ganet Dirgantara
Copyright © ANTARA 2025

Komentar

Komentar menjadi tanggung-jawab Anda sesuai UU ITE.

Berita Terkait

Rekomendasi lain

  • Related Posts

    3 Hal Diketahui Sejauh Ini soal Walkot Madiun Kena OTT KPK

    Jakarta – KPK melakukan operasi tangkap tangan (OTT) di Madiun, Jawa Timur. Salah satu yang kena OTT adalah Wali Kota Madiun, Maidi. OTT terhadap Maidi itu dibenarkan oleh Jubir KPK…

    Gempa M 5,1 Guncang Maluku Barat Daya

    Jakarta – Gempa dengan kekuatan magnitudo (M) 5,1 mengguncang Kabupaten Maluku Barat Daya, Provinsi Maluku. Gempa ini tidak berpotensi tsunami. “Tidak berpotensi tsunami,” tulis BMKG dalam akun X @infoBMKG, Selasa…

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *