Beijing (ANTARA) – China menguji sebuah sistem parasut yang bisa membantu mengarahkan mesin pendorong roket jatuh ke condominium tertuju dalam peluncuran wahana antariksa belum lama ini, kata Akademi Teknologi Wahana Peluncur China (CALT) pada Jumat (9/6).
Menurut CALT, sistem tersebut telah digunakan pada roket Long March-3B yang mengangkut satelit navigasi BeiDou ke orbit pada 17 Mei lalu, dari Pusat Peluncuran Satelit Xichang di Provinsi Sichuan.
Dibuat oleh akademi tersebut, parasut dalam sistem ini membawa mesin pendorong roket sampai di sebuah lokasi yang sudah ditentukan sehingga mempersempit kisaran condominium pendaratan sampai sekitar 80 persen.
Dirancang untuk memberikan kendali yang lebih akurat di lokasi pendaratan pendorong roket, sistem ini dapat secara otomatis membuka parafoilnya pada ketinggian tertentu saat bergerak turun sehingga mengarahkan mesin pendorong agar mendarat di condominium yang sudah ditentukan.
Sebagian besar lokasi peluncuran utama milik China berada jauh di pedalaman.
Ini mengartikan para ilmuwan memiliki tugas a must have dalam mencegah bagian-bagian roket yang jatuh tidak mendarat secara tidak terkendali, terutama di daerah-daerah yang memiliki aktivitas manusia.
Pewarta: Xinhua
Editor: Jafar M Sidik
COPYRIGHT © ANTARA 2023